Pages

Sunday, July 4, 2010

R I N D U


Kata tersebutlah yang kurasakan malam ini.... r i n d u... begitu mengebunya... pertanyaannya kepada siapa sih ?... bukan kepada siapa-siapa tapi kepada blog ku ini... yang sudah setahun lebih ku tinggalkan...

Awalnya..bukan mauku untuk kutinggalkan..., entah mengapa ketika aku ingin mengentri data, selalu sulit masuk ke accauntku, selalu ditolak, padahal rasanya aku tak salah memasukkan kata kunci atau menulis emailku..tapi itulah kenyataannya... berkali-kali, bahkan berpuluhkali kucoba.. sampai akhirnya tak kulihat lagi apalagi tak kusentuh sama sekali... sangking kesal sih...
Nah kebetulan pula ada hal baru yang membuatku makin melupakan blogku ini... aku jadi asik ber FB ria...

Namun entah mengapa... malam ini kerinduan ku untuk kembali ke blogku mendorongku untuk mencoba membukanya dan hasilnya mengalirlah tulisan ini... akupun tak menemukan apa kesalahan dulu. seingatku tak beda email dan kata kunci yang kutulis... yang jelas aku harus bersyukur dan semoga ini awal yang baik untuk ku mulai bercerita yang terjadi disekelilingku dan yang kurasakan... dengan harapan semoga ada manfaatnya....

Ok...semoga kerinduanku terobati dan menjadi bermakna....

4 comments:

natuna bloggers club said...

mantab, lanjutkan kak peni...klu saye fesbuk tidak membawa wawasan...

Bongjun said...

hahaha,...selamat kembali ngeblog bu Peni,..banyak cerita ttg hal disekeliling kita yang bisa di tulis.

salam dari Sydney (sedanau)xixi

raja peni said...

@NBC : trims, manfaat tak serta merta kita rasakan, tapi itu proses adinda, minimal kita belajar mengungkapkan apa yang ada dibenak/kepala kita dalam bentuk tulisan..menulislah dari apa yang ada disekitar dan yang kita rasakan..
selain itu, dengan rajin berkunjung ke blog sahabat, kita jadi tau dan ada tambahan wawasan dan kita makin mengenal karakter seseorang... jangan pesimis.. fesbuk tetap ada manfaat...yakinlah..

raja peni said...

@ BongJun :
betul bong...lah piwang nu ni nak nules-nules...
bong...ajo goklah nak melawa wall ni... bile main ranai ?